Saya hanya ingin pengen menshare pengerian dasar dari tentang" blogger
bukan maksud untuk menggurui sobat" semua
Anchor Text: Teks yang digunakan di dalam back link.
Kebanyakan
pakar optimasi mesin pencari (SEO) sepakat bahwa anchor text
merupakan salah satu faktor penting yang mempengaruhi posisi
ranking sebuah situs atau blog di hasil pencarian search engine.
Automattic: Perusahaan yang didirikan oleh Matt Mullenweg
dan
bertanggungjawab terhadap pengembangan WordPress.org (software
blog) dan WordPress (hosting) selain proyek-proyek lainnya.
Backlink: Hiperlink yang tampil di blog atau situs lain
dan menaut
pada halaman utama atau halaman lain dalam suatu blog atau situs.
Backlink penting karena Google dan mesin pencari yang lain
mempergunakan jumlah dan kualitas backlink sebagai ukuran tingkat
kepercayaan sebuah blog atau situs.
Blackhat: Gabungan teknik SEO dan online marketing yang
seringkali
tidak etis dan bahkan kadang ilegal dengan tujuan tertentu.
Menyembunyikan teks dibalik gambar atau mempergunakan halaman
doorway dengan re-direct adalah contoh teknik-teknik blackhat.
Blog: Suatu jenis situs dimana sang pemiliknya
mempublikasikan
pikiran, ide atau pengetahuan mengenai topik tertentu. Biasanya
isinya berupa artikel, yang disebut post, dan disusun berdasarkan
urutan kronologis. Awalnya blog muncul sebagai diary online, namun
saat ini blog mencakup berbagai macam ceruk topik, dan bersaing
ketat dengan media massa kebanyakan.
…Semoga Bermanfaat… !.Semoga Sukses.! .send komentar ya.
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar
terima kasih telah berkunjung sobat.
Silahkan komentar,kritik dan sarannya
setidaknya tegur sapa.heheh