Cara membuat menu Navigasi horizontal dengan dropdownnya

Bagi saya Menu Navigasi sangat perlu bagi website,blog dan jenis web-web lainnya.
Karna bagi saya Menu Navigasi ini adalah jalan pintas bagi kita atau bagi teman-teman semua
untuk menemukan apa yang di inginkan dari suatu blog itu.
dan juga mencarinya sangat gampang dan praktis.
Dulu saya kebingungan juga mencari tutoral seperti menu ini, Search di google aja 1 page terlihat banyak
manakan ketemu-ketemu.
Akhirnya saya berusaha cari-cari lagi , eh ketemu juga.hehe Dan ini conto gambarnya.

Dan langsung saja kita mulai caranya seperti di bawah ini   :

<div id='catmenucontainer'>

<div id='catmenu'>

<ul>
<li><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></li>

<li><a href='http://www.blogger.com/profile/16248536478024165841' title='Link-Title'>Profil</a>
<ul class='children'>
<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>About</a></li>
</ul>
</li>

<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>Tips dan Trik</a>
<ul class='children'>
<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>Blogger</a></li>
<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>Komputer</a></li>
<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>Internet</a></li>
<li><a href='Your-Link-Here' title='Link-Title'>Bisnis online</a></li>
</ul>
</li>
</ul>

</div>

</div>

NB   :
1.Dari kata yang berwarna merah letak link kamu, contohnya seperti gambar di bawah ini :
2. Dari kata yang berwarna biru itu adalah nama dari menunya tadi.
contohnya HOME .

Demikian tips Blogger yang saya buat semoga bermanfaat bagi sahabat-sahabat blogger semua.


  …Semoga Bermanfaat… !.Semoga Sukses.! .send komentar ya.




Artikel terkait:

{ 1 komentar... read them below or add one }

Unknown mengatakan...

hllo sahabat...berkunjung...ane sudah jawab pertanyaan anda. di tunggu kunjungannya

Posting Komentar

terima kasih telah berkunjung sobat.
Silahkan komentar,kritik dan sarannya
setidaknya tegur sapa.heheh